
SOLO – Awal pemikiran dari Log Zhelebour dalam merintis sebuah divisi log sound adalah dengan menjawab sebuah tantangan yang mana pada perkembangan era modern seperti ini banyak sekali teknologi yang dikenal dengan system yang sangat canggih. Sekarang ini banyak system line array module yang sudah semakin pesat majunya. Pada awal tahun 2005 karena sebuah angan – angan log zhelebour yang ingin mendapatkan sebuah suara yang keras dan bagus. Dengan adanya angan – angan itu Log Zhelebour mulai memikirkan sebuah sound yang mana dapat menghasilkan sebuah hasil suara yang keras dan baik.
Pada sebuah konser Jamrud, Log Zhelebour memikirkan bagaimana agar dapat memanjakan sebuah penontonnya dengan bangga dan agar dapat memberikan sebuah hasil penampilan suara yang memukau. Log Zhebelour memikirkan agar group musik idolanya ini bisa memakai system array module yang tercanggih pertama kalinya.
Pengadaan yang Masih Minim di Indonesia Tentang Log Sound

Pada kenyataanya log Zhelebour tidak dapat merasakan apa yang diharapkan karena rental sound yang ada di Indonesia tidak dapat memenuhi sebuah tuntutan kebutuan akan sound system dengan tipe seperti ini.
Mungkin bisa jadi karena harganya yang terlampau mahal dan juga dengan nilai investasi peralatannya yang cukup mahal membuat pengusaha rental sound di Indonesia belum bisa mencukupi dalam memberikan sebuah kualitas ataupun sebuah kebutuhan alat yang mendukung konser group music terkenal.
Pada banyak pengusaha rental memiliki sebuah alat yang mungkin dikatakan masih dalam kondisi standar karena dalam pengadaannya terlapau lebih murah dibandingkan dengan yang dibutuhkan dalam konser yang cukup besar. Pengusaha rental belum bisa memenuhi kebutuhan sound seperti ini juga bisa jadi karena masih banyak pesaing – pesaing rental menggunakan display yang sama dalam promosi bisa juga karena memang dalam pengadaannya belum banyak orang memakai jadi belum bisa untuk memenuhi sebuah ajang sound system yang baik karena memang harganya terlampau cukup mahal sekali.
Pada era pertengahan tahun divisi yang didirikan log Zhelebour sudah mulai dapat bisa menjawab akan kemajuan teknologi sound yang yang awalnya dirasa menjadi sebuah masalah. Pemecah masalah yang ia hadapi dapat terselesaikan dengan bantuan Nexo. Sebuah Negara di perancis yang menjadi penyumbang ciptaan teknologi sound dengan model system array yang ada di dunia.
Log Zhelebour dan Musik Rock

Log Zhelebour memang pecinta sebuah music rock, yang mana ia selalu menjadi promotor dalam setiap event musik rock. Pada sebuah konser yang digelutinya, total keluaran modal yang dikeluarkan dalam acara ini cukup terlampau mahal dan besar.
Pada sebuah konser Jamrud all tour 2005 cukup menghasilkan sekali dalam suara yang dikeluarkan oleh log sound ini karena dapat menghasilkan suara yang cukup keras dan kencang berkat didukung oleh system lie array module. Dan juga didukung oleh system Hi End yang cukup terbaik sehingga dapat menghasilkan hasil suara yang cukup keras dan baik. Hampir suara yang dihasilkan cukup clear dan cukup enak jika didengar.
Kacanggihan Log Sound, Sebagai Soundsystem
Dalam mendukung sebuah hasil suara yang maximal maka keseluruhan panel dan juga perangkat instalasi kabelnya pun tidak ada yang dibuat dari lokal. Semua perangkat kabel yang digunakan dalam Log sound menggunakan sebuah kabel yang bermerk yang mana kulitasnya sudah teruji. Termasuk juga aksesoris pendukungnya seperti junction juga box audio menggunakan canareager sehingga hasil suara yang dihasilkan akan terdengar sangat clear walaupun digunakan dalam suara yang cukup keras. Namun tak perlu khawatir walaupun suara terlampau kencang namun hasil yang akan dihasilkan akan tetap aman dalam setiap pendengaran.
Kedahsyatan log sound dapat dirasakan dan dapat untuk dibuktikan dalam setiap pagelaran konser jamrud yang membutuhkan sebuah hasil suara yang cukup keras dan kencang. Pada kesempatan konser jamrud yang dilaksanakan Log sound menggunakan separuh dalam pemakaian alat yang dimilikinya namun hanya dipakai separonya saja tetap akan memiliki hasil suara yang cukup dahsyat yang dihasilkan. Karena memang teknologi yang digunakan dalam setiap performance nya cukup baik sekali sangat mendukung dengan kebutuhan yang dibutuhkan oleh setiap konser.
Sekarang ini Log sound sudah banyak sekali memilki peralatan yang lebih canggih dibanding dengan array. Hal ini dikarenakan kebutuhan teknologi sekarang ini sudah berkembang dengan sangat pesat. Bahkan kebutuhan akan teknologi sudah menjadi kebutuhan primer yang mana memiliki tujuan untuk memanjakan siapa saja yang menggunakannya.
Semoga artikel ini bisa membantu kalian agar untuk bisa mengenal lebih dengan sebuah hasil dari Log Zhelebour.